![Honda Perkuat Jaringan Di Kota Makassar Dengan Membuka Dealer Resminya Yang Keenam](/glide/2017/10/31/IGU8Q4MlTCMaYgwbtqHt_honda_id_news_855469321sanggarduanewsimage.jpg?w=900&s=30eba6c6ac7160d8053349e97cc03e52)
Makassar, 16 Oktober 2017 – PT Honda Prospect Motor terus memperkuat jaringan di kota Makassar dengan membuka Honda Sanggar Laut Selatan 2 sebagai dealer resminya yang ke-6 di kota ini, pada tanggal 16 Oktober 2017. Honda Sanggar Laut Selatan 2 merupakan dealer resmi Honda kesepuluh yang diresmikan di tahun 2017, sekaligus menambah jumlah dealer resmi Honda menjadi 143 dealer di seluruh Indonesia.